Potret 4 Bersaudara Harun yang Cantik dan Awet Muda Semua, Kompak Jualan Daster Bareng

Donna Harun selama ini dikenal sebagai salah satu selebritis yang awet muda meski sudah berusia 50-an dan punya cucu. Donna sendiri punya saudara wanita yang wajahnya mirip dengannya loh.

Berikut ini foto Donna dan ketiga saudarinya yang cantik dan awet muda seperti dirinya. Saudara yang kompak!

Foto 1 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Inilah dia Donna bareng dua kakak dan satu adik. Kiri atas Sandy Harun sang kakak. Kanan atas, Anne, adiknya. Dan yang berhijab kakaknya yang bernama Fitri Harun.

Foto 2 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Keempat wanita cantik ini kompak banget loh. Meski bisa dibilang tak muda lagi, mereka masih sering banget nih berkumpul di cafe bersama.

Foto 3 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Donna dan saudaranya dibesarkan di keluarga beda agama. Toleransi di antara mereka pun besar banget loh.

Foto 4 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Kalau sudah kumpul bareng gini para netizen pun kompak bilang mereka mirip semua dan cantik-cantik.

Foto 5 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Nggak cuma kompak makan-makan kayak gini aja, mereka juga berbisnis bareng loh. Mereka punya bisnis daster dan suka live bareng menjual dagangannya.

Foto 6 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Ada satu lagi nih kekompakan mereka yang unik banget. Empat saudara ini ternyata tanggal lahirnya di Februari semua, cuma beda tahun aja.

Foto 7 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Nggak heran mereka sering merayakan ulang tahun bareng-bareng begini. Lucu banget.

Foto 8 dari 8
instagram.com/donnaharunofficial

Semoga Donna dan keluarga sehat terus ya dan pastinya kompak selalu dalam banyak hal.

Read More

Load More