Benny Simanjuntak adalah pemilik Sekolah Acting dan Modelling Contoh Management, sebuah perusahaan manajemen artis yang didirkan pada tahun 1998. Pria yang akrab disapa Bencot ini telah berhasil mamanajeri artis-artis seperti Indra L. Brugmann, Jonathan Frizzy, Nina Saqinah, Steve Emmanuel, Kinaryosih, Leony, Dhini Aminarti.