Sosok Aty Kodong dikenal setelah dirinya lolos audisi dan menjadi runner-up Dangdut Academy. Ternyata sebelum menjadi runner-up, rumah Aty Kodong tergolong sederhana, bahkan dinding rumahnya hanya terbuat dari papan dengan atapnya yang bukan terbuat dari seng.
Lantas, seperti apa potret rumah Aty Kodong sekarang? Yuk simak selengkapnya di sini.
Aty Kodong sendiri dikenal setelah dirinya menjadi runner-up dari Dangdut Academy yang turut mengangkat perekonomiannya.