Maudy Ayunda akhirnya menunjukkan dengan jelas wajah sang suami yang baru saja menikahinya. Sebelumnya, aktris 27 tahun ini hanya menunjukkan sebagian wajah sang suami; saat difoto dari samping, belakang, maupun saat memakai topi.
Sangat menjaga privasi, akun Instagram Jesse Choi pun tak dibuka untuk publik. Hal itu bikin netizen makin penasaran.