Momen Nessie Judge Gelar Gender Reveal Sederhana, Umumkan Jenis Kelamin Anak Pertama
YouTuber Nessie Judge kembali mencuri perhatian publik. Perempuan 31 tahun ini tengah menantikan kelahiran anak pertamanya dan baru saja membagikan momen spesial berupa acara gender reveal yang digelar secara sederhana bersama sang suami, Andryan Gama.
Dalam unggahan di media sosial, Nessie tampak membagikan potret bahagia mereka berdua saat mengetahui jenis kelamin calon buah hati. Momen penuh haru dan kejutan ini sukses mencuri perhatian warganet yang turut memberikan ucapan selamat dan doa. Yuk, intip potret lengkapnya berikut ini.
Tak lupa ada juga kue putih dengan tulisan "BABY 2025" yang sudah dipotong, memperlihatkan bagian dalam berwarna merah muda yang menunjukkan jenis kelamin calon anak pertama Nessie Judge.
Hak Cipta: (credit: instagram/nessiejudge)
-
Teen - Lifestyle Musik Lirik Lengkap Lagu-Lagu Terpopuler Raisa Dari Masa Ke Masa
