FOTO Soal Jadi Member Baru Girlsquad, Begini Bantahan Marshanda
Belum lama ini dunia hiburan tanah air diramaikan dengan kehadiran sebuah geng pertemanan yang digawangi oleh Jessica Iskandar, Nia Ramadhani dan masih banyak lagi. Kelompok pertemanan ini sering melakukan kegiatan bersama dan belum lama ini mereka terlihat sedang lakukan yoga di kawasan Ancol. Namun yang menarik perhatian adalah kehadiran Marshanda di antara girls squad tersebut. Lantas, apakah Marshanda member terbaru dari geng pertemanan tersebut?
Rabu, 12 April 2017 11:31
Ditemui di Senayan City, Jakarta Pusat, Selasa malam (11/4), Marshanda mengkonfirmasi tentang apakah dirinya member baru dari girls squad dari para seleb cantik itu.
Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Muhammad Akrom Sukarya
KLBB 2026
-
Teen - Lifestyle Musik Lirik Lengkap Lagu-Lagu Terpopuler Raisa Dari Masa Ke Masa
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
