Kekompakan Sarah Azhari dan putranya, Albany Ray kerap membuat netizen salah fokus, bahkan keduanya sering dikira ‘pacaran’ lho. Pasalnya, Sang ibu kerap membagikan momen serunya bersama sang putra.
Namun, baru-baru ini sang putra jadi sorotan karena ia kerap mendapat DM dari netizen. Simak selengkapnya di sini!
Berikut adalah salah satu momen akrab sekaligus kompak Sarah Azhari dengan sang Albany Ray. Momen ini cukup banyak dijumpai di instagram sang ibu.