Venna Melinda memutuskan untuk mengadopsi seorang bayi perempuan pada tahun 2016. Bayi cantik yang ia beri nama Vania Athabina itu sekarang sudah menginjak usia 5 tahun. Dan menariknya, meski tak memiliki ikatan darah, Vania pun kin terlihat semakin mirip dengan Venna Melinda.
Nah, berikut ini deretan potret terbaru Vania Athabina putri angkat Venna Melinda yang mulai beranjak besar.
Nih, kenalin Vania putri angkat Venna Melinda yang kini mulai beranja besar. Makin cantik ya.