Nikita Willy sebentar lagi akan menikah dengan pujaan hatinya, Indra Priawan. Seperti apa sih potret sumber uang yang dimiliki oleh Nikita dan juga Indra tersebut?
Kalau kamu penasaran, cioa lihat list para selebriti tersebut di sini.
Nikita Willy dikenal sebagai artis dalam dunia entertainment, jadi sudah pasti salah satu penghasilannya adalah dari aktivitas syuting.