Arshakalif Muhammad Mbayang putra pertama pasangan Dinda Hauw dan Rey Mbayang sedang lucu-lucunya di usia yang hampir genap 1 tahun. Si kecil yang akrab disapa baby Shaka ini tak hanya jadi kesayangan kedua orangtuanya, tapi juga netizen di media sosial karena tingkah menggemaskan sekaligus wajah gantengnya yang mirip sang ayah. Intip foto-foto terbaru baby Shaka yuk!
Sejak hadir mewarnai rumah tangga Dinda Hauw dan Rey Mbayang, baby Shaka memang selalu menjadi kesayangan kedua orangtuanya.