Kepergian selebgram Laura Anna menyisakan duka yang sangat mendalam, terutama bagi pihak keluarga. Pada hari Kamis (16/12), jenazah Laura akan dikremasi di Grand Heaven, Pluit.
Tak hanya keluarga, seluruh sanak saudara hingga teman-teman artis pun datang ke rumah duka. Seperti apa suasananya?
Kabar meninggalnya Laura Anna menyisakan duka yang sangat mendalam, tak hanya bagi keluarga tapi juga seluruh kerabat dan sahabat yang ditinggalkan.