Claire, anak semata wayang Shandy Aulia dan David Herbowo, baru saja menghadiri momen spesial di sekolahnya yaitu Sport Day bersama orangtua. Shandy dan David pun begitu bersemangat mendampingi sang putri. Yuk lihat kekompakan keluarga kecil ini!
Foto bersama Shandy, David, dan Claire. Mereka pastinya kompak memakai kaos Sport Day yang sudah diberikan pihak sekolah.