Sinetron NALURI HATI memang menghadirkan kisah yang begitu menarik dan penuh konflik. Apalagi kalau sudah membahas soal tokoh Bondan yang diperankan oleh Giovanni Tobing.
Diceritakan kalau karakter Bondan ini sempat mengaku sebagai suami sah dari Nayla. Karena hal tersebut pula, tokoh tersebut dicap jadi suami palsu oleh penonton.
Berikut ada deretan foto pesona ganteng Giovanni Tobing bintang sinetron NALURI HATI tersebut. Penasaran?
Giovanni Tobing begitu menarik perhatian dalam sinetron NALURI HATI. Selain aktingnya, pesona gantengnya juga jadi sorotan!