Ada pemandangan yang sangat mencuri perhatian di postingan Instagram Shandy Aulia. Artis cantik berusia 34 tahun ini rupanya sedang sibuk menjaga putrinya yang saat ini dirawat di rumah sakit. Meski sedang sakit, rupanya Claire tetap aktif dan bahkan terus nge-dance saat mendengar lagu favoritnya. Penasaran seperti apa foto-fotonya?
Seperti inilah potret Baby Claire yang sedang menjalani masa opname di rumah sakit.