Ulang Tahun Bible Putri Felicya Angelista Digelar Meriah, Bertema 'KPop Demon Hunters'

Kebahagiaan tengah menyelimuti hati Felicya Angelista dan Caesar Hito. Putri sulung mereka, Bible, belum lama ini berulang tahun. Si cantik itu resmi menginjak usia 4 tahun.

Ulang tahun Bible pun dirayakan meriah dengan tema KPop Demon Hunters. Penasaran seperti apa keseruannya? Intip yuk!

Baca berita lainnya seputar kabar anak-anak artis di Liputan6.com.

Senin, 10 November 2025 23:11
Felicya Angelista dan keluarga kecilnya

Masih bisa diingat, bayi mungil nan cantik mewarnai rumah tangga Felicya dan Hito pada 9 November 2021. Si kecil bernama Graziella Bible Emmanuela itu kini sudah berusia 4 tahun.


Hak Cipta: instagram.com/felicyangelista_
1/7