FOTO: 8 Pasangan Selebriti Ini Jatuh Cinta Pada Pandangan Pertama

Kehidupan asmara selebriti Hollywood memang selalu menjadi topik menarik untuk dibahas. Terlebih lagi jika hal itu menyangkut nama sederet selebriti papan atas dan pasangannya yang romantis.

Bicara soal romantis, baru-baru ini People membuat daftar siapa saja pasangan selebriti yang ternyata memulai hubungannya setelah jatuh cinta pada pandangan pertama. Penasaran dong? Yuk langsung saja simak selengkapnya dalam foto-foto berikut ini! ;)

Jum'at, 12 Oktober 2018 11:01 Penulis: Soraya
Kamu tentunya penasaran dong seperti apa kisah pertemuan Adam Levine dan Behati Prinsloo? Well, model cantik ini sempat buka-bukaan saat menjadi bintang tamu dalam acara Watch What Happens Live.

Kamu tentunya penasaran dong seperti apa kisah pertemuan Adam Levine dan Behati Prinsloo? Well, model cantik ini sempat buka-bukaan saat menjadi bintang tamu dalam acara Watch What Happens Live. "Dia mendapat info tentangku dari teman kami. Awalnya dia mencari seorang gadis untuk jadi model video klipnya. Aku tak bisa melakukannya, tapi kami saling bertukar email. Dan itu berjalan selama berminggu-minggu. Dan akhirnya saat aku berada di Los Angeles, kita ketemuan. Dan jujur saja, kami sama sekali nggak awkward. Rasanya kami sudah saling mengenal sejak lama. Itu seperti jatuh cinta pada pandangan pertama, karena kami merasakan hal yang sama," kenang Behati.


Hak Cipta: AFP/sry
1/8