Foto Cuplikan Trailer 'ATTACK ON TITAN: THE FINAL SEASON PART 4', Adegan Mikasa Bikin Netizen Heboh

Anime super populer, ATTACK ON TITAN atau SHINGEKI NO KYOJIN kini semakin mendekati babak akhir. Seperti kita tahu, bulan Maret 2023 lalu, Final Season Part 3 dirilis dalam format 1 film panjang. Kala itu, Armin, Mikasa, Levi dan beberapa aliansi lainnya berkumpul untuk menghentikan Eren yang kini sudah bertransformasi jadi Founder Titan.

Nah, kabar baiknya, trailer dari Final Season Part 4 (beneran terakhir) baru saja dirilis. Artinya, tak lama lagi kita sudah bisa menyaksikan ending dari saga panjang dunia per-Titan-an di AoT ini. Yuk kita simak bareng-bareng seperti apa trailernya lewat cuplikan foto-foto berikut..

Senin, 03 Juli 2023 14:48
Trailer ATTACK ON TITAN: THE FINAL SEASON PART 4

Dan ini adalah sccene yang paling bikin heboh, di mana Mikasa terlihat seperti mengeluarkan sebuah sayap hitam yang begitu epic. Tapi sedikit spoiler, itu sebenernya bukan sayap Mikasa asli kok.


Hak Cipta: Youtube.com/Animeify
6/10