FOTO: Gaya Stylish Bintang Korea Pakai Fashion Item Brand Ternama

Bukan hanya musik hingga drama-nya saja, dunia panggung hiburan Korea Selatan juga sering diperhatikan segi penampilan para selebriti-nya. Gaya kece mereka juga tak jauh dari deretan fashion item keluaran brand ternama dunia. Nah, berikut ini ada beberapa foto idol K-Pop sampai aktor bergaya dengan sepatu hingga jaket kekinian dari merk-merk terkenal. Ada siapa saja ya?

Senin, 05 Maret 2018 17:31
Idol K-Pop Pakai Fashion Item Brand Ternama

Beberapa waktu yang lalu, rumah mode Gucci memang mengeluarkan logo baru. Koleksi dari mereka pun menjadi semakin beragam. Salah satunya adalah sabuk simple tapi manis yang juga sempat dipakai oleh Solar Mamamoo ini.


Hak Cipta: Credit: via koreaboo.com
3/8