Suka bingung punya rambut pendek enaknya diapain? Eunha sebagai Idol K-Pop yang cukup terkenal dengan tampilan rambut pendeknya punya gaya imut tersendiri yang bisa kamu contoh, loh! Yuk, simak gaya rambut pendek ala Eunha berikut ini.
Ditulis oleh: Bezaline Chika Henna
Pakai poni.. dengan begitu kamu bisa tetap terlihat feminin dengan rambut pendek.