

Lee Joo-yeon lebih dikenal dengan nama mononim Jooyeon, adalah aktris dan penyanyi asal Korea Selatan. Ia telah lulus sebagai anggota dari After School. Ia memulai debut karier aktingnya dalam drama SMILE AGAIN (2010) dan melakukan partisipasi dalam drama-drama lainnya. Jooyeon lahir ada tanggal 19 Maret 1987.
FILMOGRAPHY
FILM
MY TUTOR FRIEND 2
SORRY, I LOVE YOU, THANK YOU
THE KING
SERIAL TELEVISI
SMILE AGAIN
SALAMANDER GURU AND THE SHADOWS
REPLY 1997
JEON WOO-CHI
MONSTAR
REPLY 1994
A NEW LEAF
HOTEL KING
IMMORTAL GODDESS
THE FACETALE: SHINDERIYA
FANTASTIC
ENTOURAGE
SAIMDANG, LIGHT'S DIARY
ALL KINDS OF DAUGHTERS-IN-LAW