Foto profil Seringai

PERSONAL


Kehadiran Seringai sebagai band rock indie seolah menyemarakkan dunia musik rock Indonesia. Lihat Selengkapnya



Seringai Hengkang dari Spotify, Tolak Dukung Peperangan

Selasa, 14 Oktober 2025 15:31
Band metal Seringai resmi tarik seluruh lagu dari Spotify sebagai bentuk protes terhadap investasi CEO Daniel Ek di perusahaan teknologi militer, menegaskan sikap anti-perang mereka.

Lagu 'Pulang' Jadi Single Terakhir Ricky Siahaan Bersama Band Seringai, Bagai Pesan Perpisahan

Minggu, 13 Juli 2025 12:02
Kehilangan Ricky Siahaan, lagu 'Pulang' seakan jadi pesan perpisahan Ricky dengan band Seringai.

Seringai Akhirnya Putuskan Hiatus Setelah Kepergian Ricky Siahaan: We Will Go With The Flow

Kamis, 15 Mei 2025 14:18
Sepeninggal Ricky Siahaan yang wafat pada 19 April 2025 di Tokyo, Seringai akhirnya umumkan bahwa mereka akan hiatus.

Masih Terlalu Dini untuk Membahas Masa Depan Seringai Setelah Kepergian Ricky Siahaan

Senin, 28 April 2025 23:37
Seringai baru saja ditinggalkan oleh Ricky Siahaan, sang gitaris, yang berpulang ke haribaan Tuhan. Simak selengkapnya di sini...

Ide Awalnya dari Arian, Cerita di Balik Stiker di Peti Jenazah Ricky Siahaan

Sabtu, 26 April 2025 21:31
Ternyata begini cerita di balik stiker di Peti Jenazah Ricky Siahaan yang ide awalnya datang dari Arian.

10 Potret Edy Khemod Ungkap Ricky Siahaan Bukan Sekadar Rekan Band di Seringai: Setengah Hidup Saya Bareng Dia

Sabtu, 26 April 2025 21:00
Edy Khemod mengungkap bahwa Ricky Siahaan bukan sekadar rekan band di Seringai karena sang drummer menghabiskan setengah hidupnya bareng mendiang.

Permintaan Ricky Siahaan 10 Tahun Terpenuhi, Lagu The Smashing Pumpkins Iringi Pemakamannya

Sabtu, 26 April 2025 20:30
Lagu The Smashing Pumpkins yang mengiringi pemakaman Ricky Siahaan ternyata merupakan permintaan mendiang 10 tahun lalu.

Syok Gitaris Seringai Meninggal Dunia, 9 Potret Arian13 Ungkap Alasan Banyak Stiker di Peti Jenazah Ricky Siahaan

Sabtu, 26 April 2025 20:00
Arian13 mengungkap alasan di balik banyaknya stiker di peti jenazah Ricky Siahaan, gitaris Seringai yang membuat publik syok dengan kabar meninggalnya.

Ricky Siahaan Ternyata Sempat Ingin Piknik Saat Seringai Tur di Jepang

Sabtu, 26 April 2025 19:31
Ricky Siahaan ternyata sempat ingin piknik saat Seringai menggelar tur di Jepang dengan rencana yang sudah disusun matang.

10 Potret Proses Pemakaman Ricky Siahaan, Diiringi Lagu The Smashing Pumpkins - Personel Seringai Beri Penghormatan Terakhir

Sabtu, 26 April 2025 18:00
Proses pemakaman Ricky Siahaan yang diiringi lagu The Smashing Pumpkins jadi kesempatan bagi keluarga, personel Seringai, dan sejumlah sahabat mendiang memberikan penghormatan terakhir.

Ricky Siahaan Jadi Arsitek Musik Seringai, Wendi Putranto: Ricky Is the Soul of Seringai

Sabtu, 26 April 2025 17:57
Wendi Putranto selaku manager mengakui Ricky Siahaan adalah nyawa bahkan arsitek dari band Seringai.

Ricky Siahaan Sempat Jalani Pemasangan Dua Ring Jantung di Tahun 2014 Sebelum Meninggal

Sabtu, 26 April 2025 16:44
Meski tampak sehat sebelum konser, ternyata Ricky Siahaan sudah memiliki riwayat penyakit jantung hingga pasang ring.

Kronologi Meninggalnya Ricky Siahaan Gitaris Seringai: Sempat Pasang Ring Jantung 11 Tahun Lalu

Sabtu, 26 April 2025 12:10
Wendi Putranto, manajer Seringai, mengungkapkan bahwa serangan jantung yang dialami Ricky di Tokyo merupakan kejadian kedua.

Wendi Putranto Ungkap Isi Obrolan Terakhir Ricky Siahaan Dengan Khemod & Sammy Seringai

Sabtu, 26 April 2025 11:06
Ricky sempat bercengkerama dengan personel Seringai sebelum tiba-tiba kolaps di belakang panggung. Menurut Wendi Putranto, manajer Seringai, tidak ada firasat buruk sama sekali dari Ricky kala itu.

Potret Personel Band Gigi Beri Penghormatan Terakhir Kepada Ricky Siahaan Seringai di Rumah Duka

Jumat, 25 April 2025 21:50
Para personel band Gigi malam ini datang ke rumah duka RSPAD untuk memberikan penghormatan terakhir kepada mendiang Ricky Siahaan 'Seringai'.

Potret Wajah Duka Anak Ricky Siahaan di Samping Peti Jenazah Ayahnya, Tak Kuasa Menahan Kesedihan

Jumat, 25 April 2025 20:03
Anak mendiang Ricky Siahaan, Kara Charmanita Haomasan Siahaan, tampak tak bisa menahan duka. Ia terus mendampingi jenazah ayahnya yang disemayamkan di RSPAD Jakarta dengan wajah sayu.

Potret Raisa Ikut Tempelkan Stiker di Peti Jenazah Ricky Siahaan

Jumat, 25 April 2025 19:49
Penyanyi Raisa Andriana atau yang lebih dikenal dengan nama Raisa turut hadir ke Rumah Duka Sentosa, tempat mendiang Ricky Siahaan, gitaris band Seringai, disemayamkan pada Jumat (25/4/2025).

Ricky Siahaan Berpulang, Vincent Rompies, NTRL, Ridho Slank, Hingga Raisa Beri Penghormatan Terakhir

Jumat, 25 April 2025 18:25
Kepergian Ricky Siahaan, gitaris band Seringai, membawa duka mendalam bagi banyak kalangan. Selain keluarga, sejumlah musisi datang ke Rumah Duka dan Krematorium Sentosa, Jakarta Pusat, Jumat (25/4/2025), untuk memberikan penghormatan terakhir.

Dimakamkan Dekat Orang Tua, Ricky Siahaan Dikenang Sebagai Sosok Humoris dan Rendah Hati

Jumat, 25 April 2025 14:16
Wendi Putranto, manajer Seringai, menjelaskan bahwa pemilihan lokasi pemakaman itu memang merupakan keinginan keluarga. Kedekatan dengan orang tua menjadi alasan utama.

Tanpa Tanda-Tanda, Ricky Siahaan Kolaps Lima Menit Setelah Manggung - Sehat dan Bahagia Selama Menjalani Tour

Jumat, 25 April 2025 08:11
Kepulangan Ricky Siahaan terasa mendadak bagi orang-orang terdekatnya. Berikut selengkapnya.

BERITA SELANJUTNYA


BERITA FOTO SELANJUTNYA