KapanLagi.com - Kehidupan seorang mafia memang tak pernah lepas dari uang dan wanita. Hal itulah yang diangkat dalam film yang dibintangi oleh Kunal Khemu dan Amrita Puri ini.
Bagaimanapun, kolam uang dan wanita nyaris telanjang dalam poster ini sempat menjadi perhatian publik. Selain dianggap terlalu vulgar, uang itu juga dianggap sebagai sesuatu yang berlebihan.
(one/ris)
Editor: Riswinanti Permatasari