Selasa, 19 Juni 2012 19:05
Idol grup JKT48 kini semakin lama semakin naik popularitasnya. Tidak hanya perempuan, para pria juga tidak segan-segan mengikuti dance JKT48.
Jumat, 18 Mei 2012 10:30
Guna lebih mendekatkan diri dengan penggemar, JKT48 mengadakan konser di Jakarta selama empat hari berturut-turut mulai 17 hingga 20 Mei 2012.
Selasa, 15 Mei 2012 21:40
Super Junior melanjutkan dominasi mereka di Jepang dengan meraih posisi pertama dalam chart harian Oricon.
Senin, 14 Mei 2012 11:28
Sister company dari AKB48 ini mengadopsi konsep yang sama, yaitu idols you can meet. Salah satu caranya, melalui jejaring sosial.
Jumat, 20 April 2012 22:30
Idol grup asal Jepang, AKB48 selain populer berkat jumlah anggota yang banyak, namun karena pesona setiap member yang cantik-cantik.
Rabu, 11 April 2012 18:30
Girlband K-Pop KARA sekali lagi membuktikan bahwa mereka bisa mendominasi industri musik Jepang.
Jumat, 23 Maret 2012 07:10
Pada tanggal 19 Maret 2012 lalu, satu prosesi pembukaan dilakukan untuk Cafe AKB48 di Hakata. Member yang terlihat terlibat dalam acara tersebut antara lain Katayama Haruka, Sato Amina, Kitahara Rie, dan Nakamata Shiori.
Selasa, 13 Maret 2012 10:45
Siapa yang tak kenal dengan AKB48? Penampilan mereka dengan koreografi yang rapi dan totalitas suara mereka memang tak perlu diragukan lagi. Kali ini, mereka sedang menyiapkan diri untuk tampil di Washington DC!
Rabu, 07 Maret 2012 22:30
Untuk pasar industri musik Jepang, girlband Korea, KARA, sepertinya masih ada di peringkat pertama. Terbaru, KARA menjadi penyanyi asing pertama yang ada di peringkat puncak Oricon Chart Jepang untuk 2 kategori.
Minggu, 26 Februari 2012 09:45
Luput dari publikasi menjadikan idol grup asal Jepang, AKB48 yang berkolaborasi dengan JKT48 leluasa beraksi di Balai Kartini, Minggu (25/2) malam.
Selasa, 14 Februari 2012 17:59
Kelompok vokal yang terdiri dari 48 gadis belia dari Jepang (AKB48) dan Indonesia (JKT48) akan tampil di Balai Kartini, Jakarta, pada 25 Februari mendatang.
Minggu, 04 Desember 2011 16:05
Sebagai sister group pertama dari girlband AKB48 di luar Jepang, JKT48 mulai menancapkan jalurnya di ranah industri musik tanah air. Melalui iklan TVCM Pocari Sweat terbaru, girlband ini memperkenalkan diri di saat menjamurnya boyband dan girlband di Indonesia.
Minggu, 23 Oktober 2011 20:40
Boyband MBLAQ memulai 'serangan' mereka di Jepang dengan merilis single kedua berbahasa Jepang. Pada Jumat (21/10), terungkap bahwa MBLAQ memuncaki chart harian situs musik paling besar di Jepang, Rechochoku dengan Baby U.
Kamis, 06 Oktober 2011 21:45
Menjamurnya boyband dan girlband di Indonesia rupanya membuat pelaku industri hiburan luar negeri mencoba meraih peluang mereka di sini. Salah satunya adalah Akimoto Yasushi, produser dari girlband idola Jepang, AKB48. Di mana dilaporkan pada pertengahan September lalu, Yasushi akan membuat JKT48, sister grup AKB48.
Selasa, 20 September 2011 21:10
Girlband populer asal negeri Jepang, AKB48, dengan single mereka yang ke-22, yakni Flying Get's (dirilis 24 Agustus) telah mencapai penjualan 1,5 juta kopi dalam empat minggu perilisannya. Untuk minggu terakhir penjualan mencapai 23.000 kopi.
Jumat, 12 Agustus 2011 23:45
Penyanyi sekaligus aktor Jepang, Sugi Ryoutaru (66) telah dipilih sebagai duta khusus untuk Jepang dan Vietnam Di mana dirinya telah membawa serta 43 artis Jepang, termasuk Exile, AKB48, dan Koda Kumi untuk menghadiri 2ND JAPAN-VIETNAM FRIENDSHIP MUSIC FESTIVAL yang akan digelar 9 Oktober mendatang di Hanoi, Vietnam.
Rabu, 03 Agustus 2011 23:30
Sub grup AKB48, SKE48, merilis single pertama mereka setelah rehat pada Rabu (27/7) lalu berjudul Pareo wa Emerald. Dalam sekejap SKE48 sudah masuk dalam chart mingguan Oricon dan menduduki posisi pertama dengan penjualan 379 ribu kopi album.
Selasa, 02 Agustus 2011 22:30
Ini adalah review mengagumkan dari single terbaru girl band terbesar di Jepang, AKB48, yang berjudul Flying Get.
Minggu, 17 Juli 2011 18:10
Girl band asal negeri Jepang yang berjumlah total 48 gadis-gadis cantik yakni AKB48, sepertinya akan semakin meraih popularitas mereka. Yang terbaru, mainan produser mainan asal negeri Jepang, Hello Kitty. Merilis produk terbaru mereka yakni AKB48 x Hello Kitty.
Rabu, 16 Maret 2011 07:50
Seperti dilansir Tokyohive.com banyak selebriti Jepang menggelar donasi seperti GACKT, T.M. Revolution, Dear Loving, and Yoshiki, dan beberapa selebriti lain. Tak terkecuali grup cewek cantik AKB48 yang tak mau ketinggalan untuk berkontribusi dalam proses recovery pasca bencana.