8 Potret Natasha Wilona di Italia, Kunjungi Berbagai Tempat Ikonik

Perjalanan liburan Natasha Wilona ke Eropa kembali mencuri perhatian publik. Dari foto-foto yang ia bagikan, artis cantik ini menghabiskan waktu di sejumlah lokasi bersejarah di Italia.

Setiap unggahan memperlihatkan atmosfer berbeda, mulai dari arsitektur megah, interior gereja yang artistik, hingga sudut kota klasik yang hangat. Berikut potret liburan Natasha Wilona di Italia.

Akses artikel tentang Natasha Wilona di Liputan6.

Foto 1 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Berlibur ke Italia, Natasha Wilona mengunjungi berbagai destinasi populer di sana. Termasuk, Vatican City yang berada di jantung kota Roma, Italia.

Foto 2 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Tampak jelas bahwa Natasha Wilona menikmati keindahan interior gereja bersejarah ini. Ia mengabadkan momen didepan gereja dengan wajah bahagia.

Foto 3 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Natasha Wilona juga memperlihatkan kemegahan gereja. Baik arsitektur bagian luar maupun area dalam gereja yang indah.

Foto 4 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Spesialnya, artis cantik ini juga mengabadikan momen saat Paus Gereja Vatikan baru yakni Paus Leo XIV menyapa orang-orang di sana. 

Foto 5 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Caption bernada religius yang ia tuliskan menambah kedalaman makna dari potret yang dibagikan. "Cause all my life You have been faithful. And all my life You have been so good. With every breath that I am able, I will sing of the goodness of God" tulisnya dari penggalan lagu Goodness of God.

Foto 6 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Dalam momen ini, Natasha Wilona tampil dengan gaya simple. Outfit yang ia kenakan di tiap foto menunjukkan gaya kasual nyaman namun tetap stylish selama liburannya.

Foto 7 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Selain itu, Natasha Wilona juga mengunjungi courtyard dengan dinding batu. Foto ini memberikan sentuhan klasik Eropa yang mempertegas nuansa perjalanan eksploratifnya di Italia.

Foto 8 dari 8
(credit: Instagram.com/natashawilona12/)

Setelah mengabadikan sejumlah momen di Italia, Wilona diketahui melanjutkan perjalanannya ke Swiss. Ia membagikan beberapa saat melihat keindahan Swiss dengan pegunungan salju.

Ikuti kabar terbaru selebriti hanya di Kapanlagi.com. Kalau bukan sekarang, KapanLagi?

Read More

Load More