Berita Terbaru
Babyshambles
Grup
Kate Moss Berikan Royalti Lagu Pada Pete
Kamis, 01 November 2007 08:11Kate Moss telah mendedikasikan untuk memberikan keuntungan kepada Pete Doherty atas pembuatan lagu bersama mantan kekasihnya itu untuk album Babyshambles terbaru. Moss merasa bahagia dengan partisipasinya menulis lagu dan ia tidak menginginkan uang dari Doherty.
Pete Doherty Ingin Kencani Courtney Love?
Selasa, 30 Oktober 2007 18:21Pentolan grup Babyshambles itu dikabarkan telah mengatakan pada teman-temannya bahwa ia ingin mengencani mantan vokalis grup Hole itu, setelah Courtney mengiriminya pesan yang berisi dukungan moral selama Pete menjalani rehabilitasi beberapa waktu lalu.
Pete Doherty: Kate Moss Tak Pernah Suka Musikku
Senin, 01 Oktober 2007 22:13Pete Doherty mengklaim bahwa mantan kekasihnya, Kate Moss, tidak pernah menikmati saat mendengar musik-musiknya. Vokalis Babyshambles itu juga mengatakan tak satu pun gadis yang pernah menjadi kekasihnya yang benar-benar menyukai rekamannya.
Pete Doherty Bakal Didepak Babyshambles?
Selasa, 25 September 2007 06:36Babyshambles berencana untuk melakukan rekaman lagu sebanyak mungkin, walaupun sang vokalis mereka, Pete Doherty, kini terancam dihukum penjara karena serangkaian kasus narkoba yang dihadapinya.
Pete Doherty - Courtney Love, Ciuman Persahabatan
Rabu, 19 September 2007 18:10Courtney Love dan Pete Doherty dikabarkan tengah menjalin hubungan spesial, setelah mereka terlihat berciuman mesra, saat Love mengunjunginya di panti rehabilitasi, di mana Pete tengah menjalani penyembuhan untuk ketergantungannya atas narkoba.
Pete Doherty Jadi Manager Tim Sepak Bola Remaja
Kamis, 13 September 2007 22:22Pentolan grup Babyshambles, yang saat ini tengah menjalani perawatan atas ketergantungannya terhadap narkoba di sebuah pusat rehabilitasi itu, tengah dalam pembicaraan dengan para produser soal peluncuran Doherty FC (nama klab sepak bola tersebut).
Jon Bon Jovi Sindir Oasis, Robbie Williams, dan David Beckham
Selasa, 04 September 2007 05:15Musisi rock Jon Bon Jovi telah meluncurkan pernyataan menyakitkan untuk penyanyi rock asal Inggris Oasis dan bintang pop Robbie Williams, dengan mengatakan bahwa musik mereka sangat jelek sehingga mereka tak mampu mengisi penuh podium penonton.
Tuntutan Kepemilikan Narkoba Atas Pete Doherty Dibatalkan
Selasa, 21 Agustus 2007 23:32Pete Doherty telah dibebaskan dari segala tuntutan di Pengadilan London pada pagi ini, dalam sebuah 'legal technicality', setelah ia menghadapi tuntutan karena telah melanggar perjanjian penjaminannya.
Pete Doherty Selamatkan Korban Kecelakaan Lalu Lintas
Senin, 20 Agustus 2007 22:22Dibalik sikapnya yang ugal-ugalan, Pete Doherty tetap menyimpan jiwa sosialnya. Musisi bermasalah itu bersama grup bandnya, Babyshambles, dikabarkan telah menolong seorang pria dari dalam mobilnya, setelah mereka melihat tabrakan yang terjadi di jalan raya.
Kangen Kate Moss, Pete Doherty Kirim Pesan Lewat Koran
Rabu, 01 Agustus 2007 21:42Pete Doherty menggunakan media massa untuk menyampaikan pesan pada kekasihnya, Kate Moss, untuk mau kembali padanya. Setelah beberapa kali usahanya untuk berbicara langsung pada model kelahiran London itu gagal, pentolan grup musik cadas Babyshambles itu menggunakan suratkabar 'kesukaan' Moss untuk menyampaikan pesannya.
Pete Doherty Jalani Rehabilitasi
Rabu, 25 Juli 2007 08:32Pete Doherty telah masuk panti rehabilitasi lagi, dalam usahanya untuk menyembuhkan ketergantungannya terhadap narkoba dan juga menghindari tuntutan hukuman penjara yang bisa diarahkan padanya.
Lindi Hingston Akui Berselingkuh Dengan Pete Doherty
Selasa, 10 Juli 2007 07:12Model asal Afrika Selatan, Lindi Hingston, akhirnya mengakui jika dirinya berselingkuh dengan musisi bermasalah, Pete Doherty. Ia bahkan menambahkan dengan mengklaim bahwa Pete telah putus dengan kekasihnya, Kate Moss.
Pete Doherty Selingkuh?
Senin, 02 Juli 2007 19:23Perjalanan cinta Kate Moss dan kekasihnya, Pete Doherty, memang sering dilanda masalah. Selain halangan narkoba, sebuah laporan terbaru mengatakan bahwa Pete telah berselingkuh dari Kate dengan seorang gadis yang ditemuinya di sebuah kelab malam.
Pete Doherty - Kate Moss, Menikah Musim Panas?
Jumat, 22 Juni 2007 23:32Jika Pete Doherty bisa bertahan lepas dari narkoba, adak kemungkinan ia akan menikahi kekasihnya, Kate Moss, pada musim panas mendatang. Hal ini merupakan tantangan tersendiri untuk Pete, selain untuk kehidupannya juga menyangkut hubungan cintanya dengan supermodel itu.
Carl Barat: Pete Mungkin Akan Mati Dalam Beberapa Tahun Lagi
Senin, 14 Mei 2007 21:26Melihat perkembangan kehidupan temannya, mantan anggota band yang pernah sama-sama tergabung dalam band rock, Libertines, Carl Barat, mengatakan bahwa musisi rock bermasalah, Pete Doherty, bisa meninggal dalam beberapa tahun lagi.
Pete Doherty Tertangkap Lagi
Selasa, 08 Mei 2007 06:13Penyanyi rock bermasalah, Pete Doherty, lagi-lagi menambah panjang daftar kasusnya seputar obat-obatan. Kali ini, dia tertangkap oleh petugas kepolisian saat berada di jalanan Kensington, London bagian barat, pada Sabtu (5/5) malam lalu.
Pete Doherty Bakal Rilis Album Solo
Rabu, 02 Mei 2007 20:40Musisi bermasalah, Pete Doherty, dilaporkan telah selesai merampungkan album solo pertamanya, dan berharap musiknya bisa segera di rilis tahun ini juga. Penyanyi berusia 28 tahun - yang masuk ke studio untuk merekam CD keduanya bersama bandnya, Babyshambles - berharap label rekamannya bisa merilis album perdananya juga, Untouched.
Pete Doherty - Carl Barat, Adakan Reuni Satu Malam
Sabtu, 14 April 2007 10:56Mantan anggota band Libertines, Pete Doherty dan Carl Barat, bertemu kembali dalam satu pertunjukan setelah tiga tahun lamanya. Namun, jurubicara mereka mengatakan bahwa tidak ada rencana untuk band tersebut mengadakan reuni kembali.
Pete Doherty Kepergok Pakai Narkoba Lagi
Senin, 19 Februari 2007 20:19Rocker bermasalah, Pete Doherty, sepertinya memang tidak mempan walau direhab sekalipun. Kali ini, pacar Kate Moss itu kembali terlihat sedang menggunakan narkoba lagi, padahal baru satu bulan sang hakim merasa optimis dengan usahanya untuk menjauhi obat-obat terlarang tersebut.
Babyshambles Rilis Jadwal Konser Barunya
Rabu, 18 Oktober 2006 19:07Kelompok musik rock Babyshambles telah mengumumkan detail rencana tur mereka yang akan dimulai pada 4 Desember mendatang. Grup yang dikomandani Pete Doherty ini, sebelumnya membatalkan tur mereka, dan kini dengan mengumumkan jadwal baru dengan ditambah beberapa lokasi dan tanggal baru.
Babyshambles Segera Rilis 'The Blinding EP'
Kamis, 12 Oktober 2006 08:15Grup musik yang digawangi Pete Doherty, Babyshambles telah mengumumkan bahwa mereka akan merilis tujuh lagu dalam satu album The Blinding EP.
Babyshambles 'Didepak' Oleh Rough Trade
Kamis, 25 Mei 2006 05:15Grup band rock Babyshambles didepak dari perjanjian kerjasama dengan satu label rekaman musik. Menurut kabar yang beredar, pihak rekaman yang menangani Pete Doherty dan kawan-kawan itu sudah 'angkat tangan', tak kuat menahan kelakuan para personel grup itu yang suka seenaknya.
Personel 'Babyshambles' Ditahan Polisi
Rabu, 05 April 2006 18:08Personel grup band Babyshambles ditahan di London pada hari Senin (3/4), kabarnya, penahanan terhadap mereka itu karena kasus menyetir dalam keadaan mabuk minuman keras.
Babyshambles Tanggalkan Permusuhan Rilis Album Baru
Rabu, 03 Agustus 2005 08:17Grup musik Babyshambles telah menanggalkan segala perbedaan mereka dan kembali bermain dalam sebuah pertunjukan langsung yang tengah dipersiapkannya.
Kate Moss Menjadi Vokalis Tamu di Album Babyshambles
Selasa, 05 April 2005 18:36Supermodel asal Inggris, Kate Moss, tampaknya akan segera mewujudkan impiannya untuk bisa punya album rekaman. Tak tanggung-tanggung ia akan menjadi seorang bintang rock. Hal ini menyusul kabar yang menyebutkan Moss diajak sang kekasih, Pete Doherty, dari grup Babyshambles untuk tampil dalam album terbarunya sebagai vokalis tamu. Demikian seperti diberitakan oleh Tabloid Sun baru-baru ini.
Advertisement
Advertisement