Foto profil Bimbim Slank


Gara-Gara Celetukan Anak, Bimbim Slank Stop Jadi Pemabuk

Kamis, 06 November 2014 06:21
Celetuk polos sang anak membuat Bimbim tak bisa berkata-kata dan berhenti jadi pemabuk. Simak penuturannya di sini.

Usai Konser, Bimbim Yakin Musisi Wanita Ini Jadi Ngetop

Kamis, 06 November 2014 03:21
Karena terpikat dengan kerennya musik yang dibawakan oleh band baru ini, Slank langsung ajak kolaborasi.

Selain Bunda Iffet, Wanita Ini Berjasa Besar Dalam Karir Slank

Rabu, 05 November 2014 23:21
Kesuksesan Slank di kancah musik tak lepas dari sosok Bunda Iffet. Tapi masih ada satu wanita spesial lainnya. Siapakah dia?

Ini Tanggapan Slank Soal Program Kementrian Tandingan Dhani

Rabu, 05 November 2014 21:21
Dijagokan Dhani sebagai band internasional lewat program kementrian tandingan, Slank akhirnya buka suara.

REVOLUSI BUNGA: GENERASI WANGI Slank, Dedikasi Untuk Perempuan

Jumat, 31 Oktober 2014 17:21
Sebuah konser istimewa bertajuk REVOLUSI BUNGA: GENERASI WANGI telah disiapkan oleh band legendaris, Slank pada Rabu (5/11) mendatang.

Slank Donasikan Hasil Tiket Konser Untuk Pulihkan Alam

Kamis, 25 September 2014 01:21
Peduli lingkungan, Slank gelar aksi sosial melalui musik. Hasil tiket konser akan disumbangkan untuk pelestarian lingkungan.

Revolusi Bunga, Konser Persembahan Slank Untuk Wanita Indonesia

Rabu, 24 September 2014 23:21
Ini cara Slank memberi penghargaan kepada seluruh wanita hebat di Indonesia.

'Indonesia WOW!' Bentuk Tanggung Jawab Slank Dukung Jokowi-JK

Selasa, 09 September 2014 08:41
Slank berharap 'Indonesia WOW!' mampu membantu pemerintahan ke depan yang mempunyai visi dan misi untuk fokus mengembangkan dunia pariwisata.

Jokowi Hadiri Peluncuran Lagu Slank, 'Indonesia WOW!'

Selasa, 09 September 2014 07:55
Presiden Terpilih 2014-2019 Joko Widodo (Jokowi) hadir di acara peluncuran lagu terbaru grup band Slank berjudul Indonesia WOW!.

Siap-Siap, Slank Bakal Menggebrak Dengan Album ke-21!

Rabu, 13 Agustus 2014 20:50
Slank siap beraksi dengan album baru! Bagaimana keseruan mereka saat rekaman? Intip di sini!

Siapapun Presidennya, Slank Setia Pegang Teguh Janjinya

Selasa, 22 Juli 2014 14:50
Hari ini Indonesia akan menentukan siapakah yang berhak untuk menjadi Presiden untuk periode 2014 - 2018.

Kaka Slank Harap Final Antara Eropa Lawan Amerika Latin

Rabu, 09 Juli 2014 22:01
Dalam lubuk hatinya, Kaka sangat menantikan pertandingan final antara tim Eropa melawan Amerika Latin.

Jokowi Sambangi Markas Slank

Rabu, 09 Juli 2014 19:41
Joko Widodo alias Jokowi secara mendadak menyambangi markas Slank, Potlot, Duren Tiga, Jakarta Selatan.

Pilih Jokowi, Bimbim: Ini Pertama Kali Slank Memihak

Rabu, 09 Juli 2014 17:41
Bimbim Slank menyampaikan, tahun 2014 ini adalah yang paling bersejarah. Mengapa? Karena ini kali pertama band mereka menggunakan hak pilihnya.

Slank Siap ke Bundaran HI Kalau Jokowi Unggul di Hitung Cepat

Rabu, 09 Juli 2014 16:11
Para personel Slank menyatakan akan langsung melesat ke Bundaran Hotel Indonesia kalau pasangan dengan nomer urut dua, Jokowi-JK unggul.

Bimbim Slank Selfie Usai Nyoblos

Rabu, 09 Juli 2014 14:31
Bimbim Setiawan menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang terletak di Jalan Potlot, Duren Tiga, Jakarta Selatan.

Bimbim Slank Celupkan Dua Jari ke Tinta Pemilu

Rabu, 09 Juli 2014 11:11
Sekitar pukul 09.00 WIB, Bimo Setiawan Almachzumi alias Bimbim datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPU).

Slank Sebarkan Virus Perdamaian Lewat Konser 2 Jari

Sabtu, 05 Juli 2014 20:51
Ribuan Slanker yang sudah memadati venue pun dihibur oleh grup band legendaris tanah air ini dengan lagu-lagu andalan mereka.

Salam Dua Jari, Persembahan Slank Untuk Jokowi - JK

Kamis, 12 Juni 2014 20:50
Harapan para personel Slank agar pasangan Jokowi - JK mendapat nomor urut dua akhirnya terealisasi.

Kolaborasi JFlow dan Bimbim Garap Lagu Untuk Jokowi

Selasa, 10 Juni 2014 08:21
JFlow akan segera rekam lagu untuk capres pilihannya Joko Widodo. Ia pun menggandeng musisi besar seperti Bimbim Slank.

6 Ritual Unik Musisi Indonesia Sebelum Manggung

Kamis, 05 Juni 2014 12:01
Beberapa musisi ini mempunyai ritual khusus yang mereka lakukan sebelum naik panggung. Apa saja? Simak beritanya berikut ini.

Bimbim Slank Sebut Jokowi Bak Bidadari Penyelamat

Kamis, 29 Mei 2014 17:11
Dari awal, para personel Slank memang tak pernah pernah membayangkan siapa-siapa saja sosok yang bakal maju dalam Pilpres 2014.

Slank Perkirakan Fans Ikut Pilih Jokowi-Jk

Rabu, 28 Mei 2014 07:01
Grup musik Slank menegaskan tidak akan mengarahkan para Slankers (fans) untuk memilih salah satu kandidat presiden.

Slank Siapkan Aransemen Khusus 100 Tahun Ismail Marzuki

Selasa, 20 Mei 2014 21:50
Slank menjadi salah satu band yang mengisi acara memperingati 100 Tahun Ismail Marzuki. Mereka tengah menyiapkan aransemen khusus.

Bimbim Slank Jadi Idola Teman-Teman Sang Anak

Kamis, 01 Mei 2014 13:31
Sudah menjadi rahasia umum, aksi Bimbim Slank di atas panggung kerap dikagumi banyak orang.