Rabu, 23 Januari 2013 20:26
Boyband Boyfriend akan mengisi lagu penutup untuk salah satu anime Jepang populer, Detective Conan seperti dilansir allkpop.com.
Selasa, 15 Januari 2013 17:41
MV terbaru boyband Boyfriend yang berjudul I Yah kini sedang mengalami kontroversi.
Kamis, 10 Januari 2013 20:41
Para penggemar Boyfriend bakal gembira karena mereka kembali lagi dengan merilis lagu baru mereka, I Yah.
Rabu, 09 Januari 2013 18:01
Boyband B1A4 sepertinya memulai tahun 2013 dengan pencapaian sukses yang menggembirakan.
Rabu, 09 Januari 2013 16:41
Boyband Boyfriend semakin siap comeback. Kini mereka merilis teaser MV untuk lagi I Yah yang merupakan lagu baru di album repackaged pertama mereka.
Jumat, 04 Januari 2013 14:51
Boyband Boyfriend membuka tahun 2013 dengan merilis teaser foto untuk si kembar Youngmin dan Kwangmin.
Senin, 19 November 2012 19:41
Dilaporkan bahwa boyband Boyfriend terpaksa harus menghentikan event 'Free Hug' di mana para penggemar bisa memeluk member Boyfriend secara cuma-cuma.
Selasa, 13 November 2012 15:41
B1A4 akhirnya merilis MV terbaru mereka, Try to Walk yang merupakan lagu dari mini album ketiga mereka, IN THE WIND. Dengan merilis MV, boyband B1A4 resmi comeback ke industri musik K-Pop.
Jumat, 09 November 2012 19:51
Boyband Boyfriend yang baru saja merilis album pertama, JANUS secara online akhirnya menunda perilisan offline 30 ribu kopi album dan memilih membuangnya.
Kamis, 08 November 2012 14:41
Setelah merilis dua set foto teaser dan teaser MV, akhirnya boyband Boyfriend merilis MV terbaru mereka dan album pertama bertajuk JANUS.
Selasa, 06 November 2012 08:31
Tanggal 8 November nanti, boyband Boyfriend dijadwalkan untuk merilis album full perdana mereka yang berjudul JANUS.
Rabu, 31 Oktober 2012 18:21
Boyband asal Korea, Boyfriend mengumumkan jika mereka akan kembali ke hingar bingar musik negeri ginseng tersebut. Kembalinya grup ini ditandai dengan munculnya foto Boyfriend dengan konsep terbaru.
Senin, 27 Agustus 2012 23:05
Setelah merilis single debut, Be My Shine pada 22 Agustus lalu, Boyfriend menggelar dua event di Tokyo dan Osaka yang didatangi total 48.000 fans!
Kamis, 23 Agustus 2012 19:05
Super Junior secara resmi merilis single Jepang ke-4 mereka, SEXY FREE & SINGLE dan album itu meraih posisi kedua di chart harian Oricon.
Rabu, 25 Juli 2012 14:05
Siap memulai debut musik di Jepang, Boyfriend merilis short MV berjudul Be My Shine.
Sabtu, 14 Juli 2012 10:05
Sudah menjadi rahasia banyak orang jika industri entertainment Korea Selatan atau yang dikenal dengan K-Pop memang menarik perhatian banyak orang.
Kamis, 05 Juli 2012 12:06
Setelah menjalani promosi selama tiga Minggu, Boyfriend akhirnya merilis dance practice dari lagu Love Style.
Rabu, 20 Juni 2012 10:19
Idol grup Korea Boyfriend mengungkap foto-foto unik yang mengandung ilusi optik dari membernya.
Jumat, 15 Juni 2012 09:24
Setelah tampil di M! Countdown dengan lagu terbaru mereka, Boyfriend meluncurkan music video dari Love Style.
Kamis, 14 Juni 2012 09:12
Salah satu boyband Korea yang menyedot banyak atensi, Boyfriend akhirnya merilis mini album perdana mereka yang berjudul LOVE STYLE.
Rabu, 13 Juni 2012 18:42
Member boyband K-Pop Boyfriend yakni Minwoo membuat para penggemar tercengang lantaran dirinya menampilkan sisi berbeda dari tubuhnya.
Selasa, 12 Juni 2012 09:10
Mini album Boyfriend, LOVE STYLE bakal dirilis minggu ini, tepatnya pada tanggal 14 Juni.
Sabtu, 09 Juni 2012 06:04
Jumat (08/06), Boyfriend merilis photoshoot untuk mini album mereka sebelum peluncuran resmi.
Kamis, 07 Juni 2012 17:05
Melanjutkan kesuksesan debut mereka di Jepang, boyband Boyfriend akan kembali ke industri musik K-Pop dengan merilis mini album pertama.
Selasa, 29 Mei 2012 15:05
Mengikuti jejak boyband dan girlband K-Pop yang melebarkan sayap bermusik mereka sampai ke Jepang, Boyfriend akhirnya melakukan langkah serupa.