Sabtu, 11 Desember 2004 18:28
Catherine Zeta Jones menyatakan bahwa dia telah membuat suaminya Michael Douglas menunggu sembilan bulan sebelum pergi ke tempat tidur denganya.
Kamis, 09 Desember 2004 15:40
Brad Pitt rupanya sangat menikmati berperan disamping Catherine Zeta-Jones di film Ocean's Tewelve, hingga dia begitu berminat bekerjasama dengan aktris ini lagi.
Rabu, 01 Desember 2004 12:43
Catherine Zeta-Jones mungkin kembali ke akarnya dengan memberi dana pada club football Wales. Gosip yang beredar bahwa bintang yang kelahiran Swansea dan suami aktornya, Michael Douglas, sedang mempertimbangkan mengambil alih Llanelli AFC untuk £350.000.
Kamis, 25 November 2004 12:48
Catherine Zeta-Jones takut menghadapi tahun 2005 karena itu merupakan tahun kelakar George Clooney baginya.
Minggu, 21 November 2004 11:44
Melewatkan waktu dengan rekannya yang hamil di film Ocean's Twelve, Julia Roberts, telah membuat Catherine Zeta-Jones merindukan untuk memiliki anak ke tiga dengan suaminya Michael Douglas.
Senin, 25 Oktober 2004 14:19
Aktris Catherine Zeta-Jones dilaporkan sedang menggugat sebuah klub penari telanjang gara-gara menggunakan fotonya dalam situs klub tersebut sehingga seolah-olah sang aktris mendukung bisnis itu.
Kamis, 14 Oktober 2004 23:36
Hakim David Mintz dari Pengadilan Tinggi Los Angeles menolak memberikan keringanan pada jaminan bersyarat sebesar US$1 juta pada pelaku pengintaian Catherine Zeta-Jones, demikian dikutip dari AP (Associated Press).
Jumat, 01 Oktober 2004 19:17
Wanita berkulit hitam Dawnette Knight mengaku tak bersalah atas ancamannya kepada Catherine Zeta-Jones. Knight yang dituduh atas sekali pengintaian dan 24 ancaman kriminil lainnya itu, merasa tidak bersalah, demikian dikutip dari AFP (Agence France Presse).
Sabtu, 25 September 2004 10:39
Catherine Zeta Jones dan Hugh Jackman menambah deretan lambang kecantikan pada Abad ke21, menurut penelitian yang dilakukan oleh ahli bedah plastik.
Sabtu, 18 September 2004 17:07
Brad Pitt telah diminta muncul di versi film serial hit tahun 80-an Dallas. Telah diketahui bahwa Brad, 40, akan berperan sebagai Jr atau Brother Bobby demikian menurut The Sun.
Kamis, 16 September 2004 22:40
Dawnette Knight, perempuan yang danggap pengacaranya hanya 'naksir' pada aktor Michael Douglas, diperintahkan untuk mengikuti sidang atas tuduhan ancaman pembunuhan terhadap Catherine Zeta-Jones, isteri sang aktor.
Kamis, 09 September 2004 18:50
Kalau Tom Cruise berada di urutan teratas daftar 50 Aktor Internasional Paling Ngetop di Jepang, sebagai bintang perempuannya ternyata si cantik Catherine Zeta Jones. Bintang Inggris yang filmnya 'THE TERMINAL' baru saja beredar ini berhasil mengungguli aktris-aktris Amerika seperti Julia Roberts, Nicole Kidman, Halle Berry dan Cameron Diaz. Kendati demikian bisa saja ini terjadi menyusul keterlibatnya dalam sejumlah film laris yang selalu masuk box office dunia.
Kamis, 26 Agustus 2004 23:40
Pasangan bintang hollywood Catherine Zeta-Jones dan Michael Douglas telah membeli 'bullet-proof' atau kaca pengaman untuk rumah baru mereka di Komplek perumahan mewah di Wales. Perangkat itu dipergunakan untuk melindungi rumahnya dari bola golf yang mungkin terbang liar.
Kamis, 26 Agustus 2004 09:39
Aktris Hollywood Catherine Zeta Jones dikabarkan telah menyewa seorang guru untuk mengajari putranya bahasa Wales.
Sabtu, 31 Juli 2004 07:37
Aktris peraih Oscar, Catherine Zeta Jones mengaku telah menerima surat ancaman bahwa dirinya akan dibunuh. Dalam suratnya itu, Dawnette Knight, seorang wanita yang dituntut ke pengadilan karena mengancam Jones, menulis akan memotong-motong tubuh Jones.
Kamis, 29 Juli 2004 13:38
Aktor Michael Douglas dan istrinya, yang bintang film, Catherine Zeta-Jones, hadir di pengadilan, Rabu, untuk memberikan kesaksian dalam pemeriksaan seorang wanita yang dinyatakan telah mengejar dan mengancam Zeta-Jones.
Sabtu, 24 Juli 2004 11:22
Ketakutan Jennifer Aniston jika suaminya Brad Pitt tertarik wanita yang dicintainya dalam film Ocen Twelve Catherine Zeta-Jones terbukti tidak berdasar -menurut laporan mereka tidak memiliki ketertarikan di atas layar.
Selasa, 20 Juli 2004 21:36
Aktris cantik Catherina Zeta Jones yang juga istri aktor gaek Michael Douglas memiliki aset pribadi bernilai 36 juta poundsterling. Semua ini, membuat dirinya menjadi artis paling kaya di Inggris dan punya keluarga harmonis.
Kamis, 15 Juli 2004 13:09
Aktor Hollywood Brad Pitt dan Catherine Zeta-Jones tanpa diketahui bergaul dengan sekelompok mafia ketika pembuatan film di Sicilia.
Rabu, 14 Juli 2004 12:39
Bintang Ocean's Twelve, George Clooney, Matt Damon dan Brad Pitt menakuti pimpinan film dengan berhutang $470.000 dalam bentuk minuman keras di pesta selubung liarnya film bulan lalu.
Selasa, 06 Juli 2004 10:11
Bintang Baywatch David Hasselhoff(51) membuat debutnya di panggung Inggris di West End Chicago musik.
Kamis, 01 Juli 2004 14:39
Wanita Amerika yang dituduh mengejar Catherine Zeta-Jones sudah menulis surat permintaan maaf pada bintang ini.
Senin, 28 Juni 2004 18:19
Harapan aktris asal Wales, Catherine Zeta Jones (34) untuk bisa mendapatkan momongan lagi ternyata tidak diluluskan oleh sang suami, Michael Douglas. Menurut tabloid The Daily Star, aktor berusia 59 tahun itu merasa sudah cukup puas dengan dua orang anak hasil perkawinan mereka saat ini.
Selasa, 22 Juni 2004 16:39
Boss Perusahaan Penerbangan Amerika Serikat mengandalkan keberhasilan film baru Catherine Zeta-Jones dan Tom Hanks The Terminal. Mereka mengharap film ini membantu pengangkutan ini yang berada diamabang kebangkrutan.
Jumat, 18 Juni 2004 11:10
Mel Gibson telah menggeser kedudukan Jennifer Aniston sebagai selebriti dunia yang paling berpengaruh, menurut sebuah polling.