in partnership with Indosiar

Rizky Billar Hingga Krisjiana, 9 Potret Suami Pedangdut Tanah Air - Ganteng dan Gagah

Ditulis oleh: Maurent Lavena Stephanie 

Muhammad Rizky Billar merupakan suami dari pedangdut Lesti Kejora. Keduanya telah dikaruniai seorang putra bernama Muhammad Levian Al-Fatih Billar. Lalu selain Rizky Billar, siapa saja suami para pedangdut Indonesia? Yuk simak berikut ini!

Jumat, 21 Juni 2024 09:50
Suami Pedangdut

Arif Hajrianto menikah dengan juara pertama Dangdut Academy musim 2, Evi Masamba. Pria yang kerap disapa Aryef Wahid ini berprofesi sebagai fotografer. 


Hak Cipta: instagram.com/aryefwahid
6/9