FOTO Resepsi Deepika Padukone - Ranveer Singh di Bengaluru, Mesra
Setelah mengadakan upacara pernikahan privat di Danau Como, Italia, Deepika Padukone dan Ranveer Singh menggelar acara resepsi pernikahan di Bangalore. Di kota ini, keluarga besar Deepika Padukone tinggal dan mereka mengundang ratusan tamu dan keluarga pada acara resepsi yang diselenggarakan kemarin malam, Rabu (21/11).
Kamis, 22 November 2018 16:01
Selama acara foto-foto berlangsung, Ranveer dan Deepika hanya mau foto berdua saja. Ketika diminta untuk foto sendiri-sendiri, mereka menolak karena ini adalah momen pernikahan.
Hak Cipta: AFP
Lagidiskon Harbolnas
-
Event Indonesia Liputan6.com Hadirkan 'LagiDiskon' Dalam Rangka Harbolnas
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement