Potret Kebersamaan Asmirandah Dengan Anak dan Suaminya, Harmonis Banget Loh!

Ditulis oleh: Siska Dewanti

Asmirandah adalah salah satu selebritis Indonesia yang sudah menikah dan memiliki seorang anak. Ia kerap kali membagikan potret kebahagiaannya bersama keluarganya di Instagram.

Yuk intip potret kebersamaan Asmirandah bersama dengan anak dan suaminya!

Kamis, 28 Maret 2024 14:00
Asmirandah

Foro ini diambil ketika mereka sedang menghadiri Gala Premiere film THE MARVELS. Ekspresi wajah Chloe yang bule banget terlihat lucu ya.


Hak Cipta: instagram.com/asmirandah89
5/8