Jadi Saksi Perjalanan Cinta Sahabat, Dhini Aminarti Beberkan Sederet Alasan Irish Bella Terima Pinangan Haldy Sabri
Artis Dhini Aminarti mengungkapkan kebahagiaannya atas pernikahan sahabatnya, Irish Bella dengan Haldy Sabri. Menurut Dhini, Haldy adalah sosok laki-laki yang baik dan bertanggung jawab. Selain itu, Haldy juga sangat menyayangi anak-anak Irish dari pernikahan sebelumnya, yang bagi Dhini menjadi nilai tambah tersendiri.
Sabtu, 26 Oktober 2024 18:15
"Dan kalau misalnya dari yang sudah beberapa kali kita ketemu Alhamdulillah berapa kali itu sangat-sangat sayang juga sama anak anaknya Ibel," sambungnya.
Hak Cipta: instagram.com/dhiniaminarti/_irishbella_
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Potret Wanda Hara Pakai Batik, Salfok ke Jenggot yang Bikin Makin Macho
-
Fashion Selebriti Indonesia Pesona Tara Basro Pakai Batik, Stylish Tabrak Motif dan Warna
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement