7 Potret Marcella Zalianty Ajak Anak Cowoknya Bonceng Sepeda, Santai dan Seru Liburan di Bali

Marcella Zalianty terlihat sangat menikmati liburan bareng keluarganya di sebuah resort tepi pantai Bali. Ia juga tampak mengajak anak cowoknya naik sepeda kayuh, berboncengan dengan sang anak, tampak seru dan santai.

Begini potret Marcella Zalianty yang terlihat seru ajak anak boncengan sepeda dan menikmati momen liburan. Yuk intip, kalau bukan sekarang, KapanLagi?

Selasa, 04 Februari 2025 12:28
Marcella Zalianty, sepedaan bareng anak

Ia juga sempat memotret anak laki-laki pertamanya yang asik menikmati sarapan setelah ia berbonceng sepeda berkeliling area hotel. 


Hak Cipta: Instagram/marcella.zalianty
7/7
Album Artis