Potret Rumah Mewah Tamara Geraldine Jadi Korban Banjir, Dua Kali dalam Dua Hari

Tamara Geraldine menjadi korban banjir yang kini tengah melanda Jakarta. Rumah mewahnya terendam banjir cukup tinggi, membuat perabotannya tenggelam dalam air.

Apesnya, banjir tidak hanya datang sekali saja ke rumah Tamara. Ia kebanjiran dua kali dalam dua hari, dan masih deg-degan apakah akan ada banjir susulan lagi.

Selasa, 08 Juli 2025 13:21
Tamara Geraldine

Gara-gara banjir ini, Tamara harus mengundur acara pembukaan rumahnya menjadi rumah holistik. "Hari ini sebetulnya jadi hari "kick off" rumah Cana sebagai rumah restorasi holistik (jasmani, rohani, jiwani). Kemarin, hanya selang 3 jam semua sudut dan ruang-ruang terapi tertata rapih, air bah datang menyerbu tanpa ampun. Hujan deras membuat tanggul di 3 titik area daerah rumah kami di Jakarta Selatan, jebol," tulis Tamara di Instagram pada (7/7) kemarin.


Hak Cipta: instagram.com/tamarageraldine74
2/7
Album Artis