Potret Willie Salim Beri Bantuan Langsung ke Palestina, Ingin Bangun Rumah Sakit

Sudah sejak beberapa waktu lalu Willie Salim terpantau berada di Palestina. Ia turun langsung memberikan bantuan hasil penggalangan dana yang ia gagas. Mulai dari membagikan sembako hingga berinteraksi dengan anak-anak Palestina semua ia lakukan. Berikut selengkapnya.

Baca berita lainnya seputar Willie Salim di Liputan6.com.

Selasa, 30 September 2025 22:19
Willie Salim bagikan bantuan

Diketahui, Willie sebelumnya sempat melakukan penggalangan dana yang masih terus berlangsung hingga hari ini (30/9). Dana yang terkumpul ia salurkan langsung.


Hak Cipta: instagram.com/willie27_
2/7