Inilah 12 Artis Cantik Indonesia Yang Lebih Pintar Dari Dugaanmu

Kadang kala, kalau seorang perempuan itu cantik maka biasanya dia tak terlalu pintar. Namun hal itu sepertinya tak berlaku bagi 12 artis Indonesia ini. Dianggap sebagai sederet selebritis tercantik di Nusantara, mereka membuktikan kalau paras cantik itu disempurnakan dengan otak yang pintar. Memangnya siapa saja sih mereka?

Selasa, 02 Februari 2016 10:00
artis-artis cantik Indonesia pintar

Lepas dari perannya yang selalu konyol dan tampak bodoh, Rizna Nyctagina adalah seorang dokter. Yap, dirinya kini resmi menjadi dokter spesialis kandungan (Obgyn) dari Universitas Trisakti.


Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®
10/12