FOTO Gaya Cantik Gisella Anastasia Pakai Kimono Liburan di Jepang

Setelah sibuk dengan kegiatan di dunia panggung hiburan yang begitu padat, biasanya para selebriti sisihkan waktu sejenak untuk memanjakan diri dengan liburan. Hal yang sama juga dilakukan oleh penyanyi dan aktris cantik Gisella Anastasia. Liburan di Jepang, Gisel tampil mempesona dalam balutan kimono. Penasaran?

Kamis, 07 September 2017 14:01
Gisella Anastasia

Kimono bermotif bunga-bunga tersebut memang terlihat begitu cocok dikenakan oleh Gisel. Dengan makeup dan hairdo yang simple, Gisel tersenyum manis di hadapan kamera. So pretty!


Hak Cipta: © via instagram.com/gisel_la
5/8
Album Artis