7 Potret Anang & Ashanty Liburan di Bali, Naik ATV hingga Rafting - Tetap Seru Walau Hujan
Akhir tahun menjadi momen yang marak digunakan oleh para pesohor Tanah Air untuk berlibur. Salah satu artis yang ikut berlibur adalah keluarga Anang Hermansyah & Ashanty. Mereka mengajak Arsya & Arsy untuk ikut berlibur di momen kali ini. Meski diguyur hujan, mereka tetap menikmati keseruan liburan tersebut. Seperti apa potretnya?
Kamis, 19 Desember 2024 11:00
Anang & Ashanty memilih Bali sebagai destinsi liburan akhir tahun bersama keluarga. Mereka mengunjungi sejumlah tempat dari Ubud hingga Kintamani.
Hak Cipta: instagram.com/ashanty_ash
KLBB 2026
-
Teen - Lifestyle Musik Lirik Lengkap Lagu-Lagu Terpopuler Raisa Dari Masa Ke Masa
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
