Hari Valentine kerap kali dilewatkan dengan hadiah-hadiah manis pada orang terkasih. Kali ini, Aurel Hermansyah dan Azriel memberikan kado Valentine untuk kedua orang tua mereka. Nggak tanggung-tanggung, sebuah mobil mewah dengan harga nyaris Rp2 miliar mereka berikan. Seperti apa ekspresi Ashanty dan Anang kala dapat kejutan ini? Intip yuk!
Rangkaian momen Valentine ini terekam cantik dalam channel Youtube The Hermansyah A6 pada Jumat (14/2) lalu.