10 Foto Pesta Adat India Jelang Pernikahan Tania Nadira Mantan Tommy Kurniawan
Mantan istri Tomy Kurniawan, Tania Nadira akhirnya melepas masa jandanya setelah dinikahi oleh seorang pria berdarah arab bernama Abdullah Alwi. Meski bukan pasangan artis, namun pernikahan mereka digadang-gadang sebagai yang termewah di 2019 loh! Bahkan, ada 3 prosesi adat yang digelar untuk merayakannya. Setelah adat siraman ala Jawa, menyusul adat Minangkabau bernama malam Bainai. Yang terakhir dan baru saja dilaksanakan adalah pernikahan adat India. Seperti apa kira-kira prosesinya? Simak foto-foto berikut..
Sabtu, 20 Juli 2019 07:32
Nah kalau ini penampilan Tania ketika menjalani perayaan adat Minangkabau sebelumnya. Cantik banget kan?
Hak Cipta: Instagram/tanianadiraa
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Potret Wanda Hara Pakai Batik, Salfok ke Jenggot yang Bikin Makin Macho
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement