Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu merupakan pasangan selebritis yang begitu harmonis dan jauh dari gosip miring. Salah satu keharmonisan pasangan ini terlihat saat momen liburan ke Dubai baru-baru ini. Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar menikmati panorama negara Timur Tengah itu bersama anak-anaknya.
Teuku Wisnu sudah berada di dubai sejak sekitar 6 hari yang lalu.