Kado Pahit Ultah Nindy, Suami Ditahan Karena Narkoba - Hapus Foto Berdua dari Instagram

Nindy harus menelan kado pahit pada perayaan ulang tahunnya yang ke-32. Hanya beberapa hari sebelum ia bertambah usia, sang suami ditangkap polisi karena obat-obatan terlarang.

Pahitnya lagi, Nindy juga menghapus foto-foto bersama sang suami. Padahal bulan November lalu keduanya baru saja merayakan anniversary dengan romantis di Bromo.

Senin, 11 Januari 2021 19:38
Nindy Ayunda

Nindy masih menyimpan beberapa foto bersama Aska. Namun potret terbaru yang romantis, sudah hilang dari Instagram sang penyanyi.


Hak Cipta: instagram.com/nindyparasadyharsono
6/9
Album Artis