Sederet selebriti tanah air ini memiliki tas dengan harga yang nggak main-main. Tas-tas mewah tersebut dibanderol dengan harga ratusan juta rupiah, bahkan ada yang sampai miliaran!
Siapa saja mereka? Yuk simak!
Krisdayanti sendiri menjinjing Hermes Kelly HSS 25 Retourne Chocolate Orange GWH yang dibanderol 394 juta rupiah perbuahnya.