Lagu-Lagunya Diduga Dilanggar Secara Hak Cipta, Ini Penjelasan Rhoma Irama
Raja Dangdut Rhoma Irama memberikan penjelasan soal kasus dugaan pelanggaran hak cipta yang dilakukan Sandi Record terhadap lagu-lagu miliknya.
Seperti apa ceritanya? Simak di sini.
Sabtu, 24 April 2021 05:10
Masalah kemudian muncul ketika Sandi Record menggunakan 40 lagu Rhoma Irama tanpa izin dan pembayarannya justru mengalir ke rekening Yanti Mala yang mengaku mendapat mandat lisan dari Rhoma Irama soal perizinan lagunya. Yanti pun mengaku uang tersebut digunakan untuk kepentingan pribadinya.
Hak Cipta: Kapanlagi/Bayu Herdianto
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement