9 Potret Alfath Fathier dan Nadia Christina Menikah di Tengah Drama dengan Ratu Rizky Nabila, Bahagia Meski Banjir Cibiran

Drama antara Ratu Rizky Nabila dan pesepakbola Alfath Fathier bisa dibilang sudah selesai usai pemain Persija itu mengakui anaknya. Tanpa melalui tes DNA, Alfath menyampaikan permintaan maaf secara pribadi ke mantan istrinya itu.

Kini Alfath pun resmi meminang Nadia Christina, wanita yang dulunya dituding netizen sebagai pelakor. Momen bahagia mereka dihelat pada hari Minggu (06/06).

Seperti apa potret bahagia Alfath Fathier dan Nadia Christina? Intip di sini!

Senin, 07 Juni 2021 11:40
Alfath Fathier

Tak ayal, Nadia Christina disebut sebagai orang ketiga di tengah pernikahan Alfath dan Ratu Rizky Nabila. Meski banjir cibiran, keduanya tampak tak mau menggubris komentar netizen.


Hak Cipta: Credit: Instagram/alfathfaathier
6/10