Indra Kenz kini sudah ditetapkan sebagai tersangka kasus penipuan. Karena kasus ini, beberapa nama pun ikut terseret, salah satunya adalah sang tunangan, Vanessa Khong. Dikabarkan, Vanessa juga akan diperiksa polisi terkait dana yang mengalir dari Indra kepada dirinya.
Lantas, siapakah sebenarnya sosok Vanessa Khong ini? Simak ulasannya di sini!
Nah, ini sosok Vanessa Khong kekasih Indra Kenz yang juga ikut terseret kasus Indra.