8 Potret Irish Bella Momong Baby Air Tanpa Baby Sitter, Rela 'Pisah Ranjang' dengan Ammar Zoni
Irish Bella mengaku bahwa dalam kurun waktu tiga hari harus momong Baby Air tanpa bantuan baby sitter atau asistennya yang sedang izin sakit. Bahkan ia mengaku bahwa harus 'pisah ranjang' dengan sang suami, Ammar Zoni. Keputusan ini disepakati bersama karena mereka ingin Baby Air dapat beristirahat dengan nyaman.
Seperti apa potretnya? Yuk kita simak dalam deretan berita foto berikut ya!
Senin, 09 Agustus 2021 20:30
Setelah mempersiapkan air hangat di bak, Irish Bella memandikan Baby Air. Semua harus ia lakukan sendiri tanpa bantuan baby sitter yang biasa menangani pekerjaan itu.
Hak Cipta: Youtube/Irish Bella
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Potret Wanda Hara Pakai Batik, Salfok ke Jenggot yang Bikin Makin Macho
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement