Putri kedua Rachel Vennya dan Okin yang bernama Aurorae Chava Al Hakim kini sudah berusia lebih dari 3 tahun. Tumbuh semakin besar dan cantik seperti mamanya, Chava pun berhasil bikin gemas netizen gara-gara pose lucunya di depan kamera. Kali ini Chava kembali jadi sorotan karena mengenakan kostum mermaid. Penasaran seperti apa foto-fotonya?
Seperti inilah potret terbaru Chava yang diunggah Rachel Vennya ke dalam akun Instagram-nya pada hari ini, Jumat (10/3).