FOTO: Hadir di Season 3, Ini Gaya Cast Anak Artis Pose di Pantai

Anak Artis is back! Hadir kembali dengan tema yang lebih menarik, web series Anak Artis kini sudah masuk musim ketiga. Serial populer yang satu ini hadirkan keseruan dan chemistry para anak selebriti diantaranya ada Brandon Salim, Valerie Thomas, Shawn Adrian, Nadine Waworuntu dan El Rumi. Pemotretan promosi pun dilakukan di sebuah pantai dengan gaya kasual mereka. Penasaran?

Senin, 01 Mei 2017 20:01
Anak Artis season 3

Hadir kembali di season 3, para cast web series Anak Artis pun belum lama ini lakukan pemotretan sebagai rangkaian promosi. Di sebuah pantai yang indah, mereka hadirkan gaya kasual yang kece!


Hak Cipta: © Sweet Escape
1/8