Karena kasusnya bersama Hilda Vitria, Kriss Hatta yang sejak beberapa waktu belakangan mengaku punya pacar enggan mengungkap identitas kekasihnya. Namun akhirnya aktor satu ini blak-blakan kalau pacarnya adalah bintang sinetron dan FTV, Voke Victoria. Bahkan ia membocorkan kalau berencana segera menikahi Voke setelah kasusnya dengan Hilda selesai.
Ini lah sosok Voke Victoria yang ternyata merupakan kekasih dari Kriss Hatta.